Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Asian Games 2018: Renovasi Arena Panjat Tebing Dikebut

image-gnews
Arena panjat dinding di Jakabaring Sports City Palembang yang akan digunakan untuk Asian Games 2018 belum selesai dikerjakan hingga Senin 12 Februari. (Parliza Hendrawan/Tempo)
Arena panjat dinding di Jakabaring Sports City Palembang yang akan digunakan untuk Asian Games 2018 belum selesai dikerjakan hingga Senin 12 Februari. (Parliza Hendrawan/Tempo)
Iklan

TEMPO.CO, Palembang - Arena panjat tebing yang akan digunakan pada ajang Asian Games 2018 Agustus mendatang belum 100 persen siap digunakan. Saat ini kontraktor tengah bersiap untuk memasang papan pada rangka baja yang telah berdiri di kawasan Jakabaring Sport City, Palembang.

Demikian disampaikan oleh Aminudin, kepala bidang penataan bangunan dan lingkungan pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Sumatera Selatan, Senin, 12 Februari 2018. "Akan tetapi Mei nanti semua sudah bisa digunakan," katanya.

Baca: PLN Jamin Pasokan Listrik Asian Games 2018 Aman

Menurutnya, struktur bangunan yang pernah digunakan pada saat Sea Games lalu tersebut sudah diperbaiki oleh kontraktor. Sedangkan papan yang akan dipakukan pada struktur itu masih dalam proses pengiriman dari pabrikan di luar negeri.

Meskipun demikian Aminudin tetap meyakini proyek yang ditangani akan selesai sesuai rencana. Pasalnya venue tersebut tidak memiliki pekerjaan sivil yang rumit sebagaimana halnya membangun gedung bertingkat. "Papannya didatangkan dari luar negeri langsung," katanya.

Lebih lanjut dijelaskan oleh Aminudin, secara umum pengerjaan dinding sudah masuk di angka 70 persen, tribun penonton 30 persen dan gedung juga 30 persen. Kepada PUPR Kontraktor menjanjikan akan menyelesaikan secepat sebelum masa kontrak berakhir. Selanjutnya setelah selesai maka venue itu bisa digunakan untuk kepentingan dan persiapan para atlet lokal dan tim nasional.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Diplomatic Walk: Ajang Promosi Asian Games 2018 ke Seluruh Dunia

Sementara itu Farhat Syukri, kepala dinas Komunikasi dan informasi Sumsel menjelaskan arena panjat tebing Asian Games 2018 dibangun berstandar internasional. Selain memperhatikan sisi keamanan para atlet saat bertanding, venue juga didesign sesuai dengan rekomendasi induk olahraga panjat tebing nasional maupun dunia.

Pasca Asian Games 2018 sekalipun arena tersebut akan tetap berfungsi dengan baik. "Dulu saja dipanjat tebing setiap hari digunakan para atlet buat latihan," katanya.

PARLIZA HENDRAWAN

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


FPTI Kawal Progres Latihan Atlet Panjat Tebing yang Lolos ke Olimpiade Paris 2024

21 hari lalu

Desak Made Rita Kusuma Dewiatlet panjat tebing. Instagram
FPTI Kawal Progres Latihan Atlet Panjat Tebing yang Lolos ke Olimpiade Paris 2024

FPTI menerapkan teknologi perekaman untuk mengawal progres latihan atlet panjat tebing yang lolos Olimpiade Paris 2024.


2 Sudah Lolos, FPTI Targetkan 4 Atlet Panjat Tebing Lain Bisa Raih Tiket Olimpiade 2024

24 hari lalu

Atlet panjat tebing nomor speed Indonesia saat berlatih. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
2 Sudah Lolos, FPTI Targetkan 4 Atlet Panjat Tebing Lain Bisa Raih Tiket Olimpiade 2024

FPTI memproyeksikan sebanyak enam atlet panjat tebing Indonesia akan lolos untuk ikut berkompetisi dalam ajang Olimpiade 2024 Paris


Triwulan Pertama 2024, Penumpang LRT Palembang Tembus 740 Ribu

26 hari lalu

Rangkaian Light Rail Transit (LRT) melintas di atas Sungai Musi, Palembang, Sumatera Selatan, Selasa 30 Maret 2021. PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divre III Palembang memberlakukan pengurangan jadwal perjalanan LRT yang semula sebanyak 88 perjalanan menjadi 22 perjalanan mulai 1 April mendatang. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Triwulan Pertama 2024, Penumpang LRT Palembang Tembus 740 Ribu

Hingga 10 Maret, LRT Palembang telah mengangkut 740.041 penumpang.


Wawancara Desak Made Rita Kusuma Dewi: Mimpi Saya Ingin di Podium Satu Olimpiade Paris 2024

42 hari lalu

Desak Made Rita Kusuma Dewiatlet panjat tebing. Instagram
Wawancara Desak Made Rita Kusuma Dewi: Mimpi Saya Ingin di Podium Satu Olimpiade Paris 2024

Desak Made Rita Kusuma Dewi menuturkan bagaimana dia awal mula mengenal panjat tebing hingga persiapannya menuju Olimpiade Paris 2024.


Desak Made Rita Kusuma Dewi Wakili Indonesia di Olimpiade Paris 2024: Ini Mimpi yang Jadi Kenyataan

51 hari lalu

Desak Made Rita Kusuma Dewiatlet panjat tebing. Instagram
Desak Made Rita Kusuma Dewi Wakili Indonesia di Olimpiade Paris 2024: Ini Mimpi yang Jadi Kenyataan

Desak Made Rita Kusuma Dewi mengakui tampil di Olimpiade Paris 2024 menjadi salah satu pencapaian terbesarnya.


Cerita Desak Made Rita Kusuma Dewi Sempat Dilarang Orang Tua Jadi Atlet Panjat Tebing

51 hari lalu

Desak Made Rita Kusuma Dewiatlet panjat tebing. Instagram
Cerita Desak Made Rita Kusuma Dewi Sempat Dilarang Orang Tua Jadi Atlet Panjat Tebing

Desak Made Rita Kusuma Dewi mengatakan raihan prestasi dalam berbagai ajang yang diikuti menjadi cara untuk meyakinkan kedua orang tuanya.


Desak Made Rita Kusuma Dewi Ingin Raih Catatan Waktu Kurang Dari 6 Detik di Olimpiade 2024

52 hari lalu

Atlet panjat tebing Indonesia Desak Made Rita Kusuma Dewi saat ditemui di Training Base Hotel Santika Premier Harapan Indah, Bekasi, Jawa Barat, Jumat, 1 Maret 2024. TEMPO/Randy
Desak Made Rita Kusuma Dewi Ingin Raih Catatan Waktu Kurang Dari 6 Detik di Olimpiade 2024

Catatan terbaik Desak Made Rita Kusuma Dewi saat latihan terakhir berada di angka 6,52 detik dan dia ingin bisa lebih cepat di Olimpiade 2024.


Sudah Lolos, Rahmat Adi Mulyono Berani Pasang Target Medali Emas di Olimpiade 2024

23 Februari 2024

Atlet panjat tebing nomor speed putra Indonesia, Rahmat Adi Mulyono. (ANTARA/FAJAR SATRIYO)
Sudah Lolos, Rahmat Adi Mulyono Berani Pasang Target Medali Emas di Olimpiade 2024

Atlet panjat tebing nomor speed putra Rahmat Adi Mulyono menargetkan meraih medali emas di Olimpiade 2024.


Federasi Panjat Tebing Indonesia Targetkan 2 Medali Emas di Olimpiade 2024

17 Februari 2024

Ilustrasi panjat tebing. ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha
Federasi Panjat Tebing Indonesia Targetkan 2 Medali Emas di Olimpiade 2024

Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) menyatakan membidik dua medali emas Olimpiade 2024 Paris dari nomor speed putra dan putri.


4 Gedung dari Zaman Hindia Belanda di Palembang yang Direkomendasikan sebagai Cagar Budaya

4 Januari 2024

Gedung Museum Sultan Mahmud Badaruddin II, Palembang ini direkomendasikan untuk dijadikan cagar budaya. Bangunan ini merupakan bekas rumah residen Palembang yang berasal dari reruntuhan Keraton Kuto Lamo. TEMPO/Parliza Hendrawan
4 Gedung dari Zaman Hindia Belanda di Palembang yang Direkomendasikan sebagai Cagar Budaya

Dari Gedung Ledeng hingga kantor dagang Belanda Jacobson Van Den Berg & Co di Palembang dinilai layak dijadikan cagar budaya.