Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Timnas Gulat Asian Games 2018 Tinggal Latihan Taktik dan Strategi

Reporter

Editor

Ariandono

image-gnews
Timnas gulat Asian Games sedang berlatih di Somokov, Bulgaria. (PGSI)
Timnas gulat Asian Games sedang berlatih di Somokov, Bulgaria. (PGSI)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hawa Sukabumi yang dingin meningkatkan semangat para pegulat pelatnas berlatih lebih keras untuk tampil optimal pada kompetisi gulat Asian Games 2018.

Apalagi waktu yang mereka miliki di Sukabumi relatif tinggal sedikit sebelum beranjak ke Perkampungan Atlet (Athlete Village) di Kemayoran pada pertengahan Agustus mendatang. Kompetisi gulat Asian Games sendiri dilangsungkan pada 19-22 Agustus di Jakarta Convention Centre (JCC), Senayan.

Baca: Asian Games 2018: Ulang Kembali Euforia Timnas 1997 dan 2010

Dalam pelatihan keras di Icuk Sugiarto Training Camp (ISTC) Cisaat, Sukabumi, tiga pekan waktu yang tersisa dimanfaatkan untuk pematangan taktik dan strategi.

"Hari-hari ini dan ke depannya fokusnya ke taktik dan strategi, setelah sebelumnya ditempa fisik dan latihan teknik," kata Fathur Rahman, salah satu pelatih dari timnas gulat Asian Games Indonesia, Jumat, 27 Juli 2018, di ISTC, Sukabumi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Target Indonesia di Asian Games 2018: 16 Emas, Masuk 10 Besar

Fathur, mantan pegulat nasional asal Jawa Timur, sudah lebih dari tiga bulan fokus menangani enam pegulat gaya bebas putri.

Timnas gulat Asian Games 2018 sebelumnya menjalani pelatihan keras di Bulgaria pada pertengahan April 2018. Mereka menjalani serangkaian latih tanding melawan para pegulat putri dari timnas Bulgaria. Enam pegulat putri pada pertengahan Juni melanjutkan latihannya di Lumajang, kemudian Malang, sebelum berkumpul kembali bersama dengan ke-12 pegulat putra di ISTC.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenal Ssireum dalam Drakor Like Flowers in Sand, Olahraga Gulat Khas Korea

7 Januari 2024

Gulat Ssireum. Korean-culture.org
Mengenal Ssireum dalam Drakor Like Flowers in Sand, Olahraga Gulat Khas Korea

Gulat ssireum olahraga rakyat yang berasal dari Korea ditampilan dalam drakor Like Flowers in Sand


Profil Ted DiBiase Jr.: Penerus Keluarga DiBiase dalam Gulat Profesional

9 November 2023

Ilustrasi panggung gulat bebas WWE. (Dok.WWE)
Profil Ted DiBiase Jr.: Penerus Keluarga DiBiase dalam Gulat Profesional

Ted DiBiase Jr. adalah anak dari legenda gulat "The Million Dollar Man" Ted DiBiase, legenda pegulat yang mencapai ketenaran dalam dunia gulat profesional.


Pegulat Sumo Kini Tak Harus Berbadan Besar, Kabar Gembira buat yang Ingin Coba

21 Oktober 2023

Pegulat sumo sekolah dasar bertanding saat peratandingan sumo turnamen gulat sumo Wanpaku di Tokyo, Jepang, 29 Oktober 2022. REUTERS/Kim Kyung-Hoon
Pegulat Sumo Kini Tak Harus Berbadan Besar, Kabar Gembira buat yang Ingin Coba

Asosiasi Sumo Jepang pada September 2023 mengumumkan pegulat sumo tak harus memiliki tinggi badan minimal 167 cm dan berat 67 kg.


4 Fakta Tentang Kurash, Olahraga Unik Asal Uzbekistan yang Ada dalam Asian Games 2023

26 September 2023

Ilustrasi Olaharga Kurash. (irma.ir)
4 Fakta Tentang Kurash, Olahraga Unik Asal Uzbekistan yang Ada dalam Asian Games 2023

Olahraga kurash menjadi salah satu cabang yang ditampilkan dalam Asian Games 2023. Simak fakta mengenai kurash dalam artikel ini.


5 Fakta Seputar Tim Bulu Tangkis Indonesia di Asian Games 2023

25 September 2023

Ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu / Siti Fadia Silva Ramadhanti. Tim Media PBSI
5 Fakta Seputar Tim Bulu Tangkis Indonesia di Asian Games 2023

Simak lima fakta seputar tim bulu tangkis Indonesia yang akan berlaga di Asian Games 2023, salah satunya Apriyani / Fadia akan debut sebagai pasangan.


Tim Dayung Indonesia Optimistis Tambah Perolehan Medali di Asian Games 2023

25 September 2023

Pedayung putra Indonesia Memo (kiri) dan Ihram (kanan) melakukan selebrasi usai mencapai garis finis pada final nomor men's double sculls di Asian Games 2023 di Fuyang Water Sports Center, Hangzhou, Cina, Minggu, 24 September 2023). ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/YU
Tim Dayung Indonesia Optimistis Tambah Perolehan Medali di Asian Games 2023

Indonesia menyisakan tiga pertandingan final dayung di Asian Games 2023.


Mengenal SAMBO, Olahraga Unik dari Rusia yang Dipertandingkan di Porpov VIII Jatim 2023

15 September 2023

Ilustrasi olahraga judo. Foto: Wikipedia
Mengenal SAMBO, Olahraga Unik dari Rusia yang Dipertandingkan di Porpov VIII Jatim 2023

SAMBO singkatan dari SAMozashchita Bez Oruzhiya, yang dalam bahasa Rusia berarti beladiri tanpa senjata.


Asal-usul UFC, Promotor Bela Diri Campuran Organisasi MMA

11 September 2023

Aksi Jake Paul dan Nate Diaz dalam pertandingan tinju di American Airlines Center, Texas, AS, 5 Agustus 2023. YouTuber, Jake Paul menang telak atas mantan jagoan UFC, Nate Diaz. Kevin Jairaj-USA TODAY Sports
Asal-usul UFC, Promotor Bela Diri Campuran Organisasi MMA

UFC promotor seni bela diri campuran atau mixed martial arts (MMA)


Perjalanan Karir Bray Wyatt, Pegulat yang Meninggal di Usia 36 Tahun

30 Agustus 2023

Bray Wyatt. Wrestling.inc
Perjalanan Karir Bray Wyatt, Pegulat yang Meninggal di Usia 36 Tahun

Bray Wyatt dikenal juga dengan nama Windham Rotunda memiliki prestasi menonjol di WWE dari tahun 2009 hingga 2021.


SEA Games 2023: Randa Riandesta Sumbang Emas Keenam, Gulat Indonesia Capai 300 Persen dari Target

16 Mei 2023

Atlet dari Sumatera Barat Randa Riandes berhasil meraih medali emas SEA Games 2023 dari cabang gulat bebas kelas 79 kilogram. (ANTARA/Ig Kemenpora)
SEA Games 2023: Randa Riandesta Sumbang Emas Keenam, Gulat Indonesia Capai 300 Persen dari Target

Randa Riandesta berhasil meraih emas cabang gulat di SEA Games 2023. Emas keenam bagi Indonesia di cabang ini.