Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

AG 2018: Christo/Aldila Raih Emas, Indonesia Bertahan di Posisi 5

image-gnews
Petenis ganda campuran Indonesia Christopher Rungkat  dan Aldila Sutjiadi melakukan tos saat memperoleh angka dari lawannya petenis Jepang Erina Hayashi dan Kaito Eusugi pada semifinal tenis ganda campuran Asian Games 2018 di Jakabaring Sport City, Palembang, Sumatera Selatan, Jumat (24/8). ANTARA FOTO/ INASGOC/Wahyu Putro
Petenis ganda campuran Indonesia Christopher Rungkat dan Aldila Sutjiadi melakukan tos saat memperoleh angka dari lawannya petenis Jepang Erina Hayashi dan Kaito Eusugi pada semifinal tenis ganda campuran Asian Games 2018 di Jakabaring Sport City, Palembang, Sumatera Selatan, Jumat (24/8). ANTARA FOTO/ INASGOC/Wahyu Putro
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pada hari ketujuh Asian Games 2018, Sabtu, 25 Agustus 2018, kontingen Indonesia berhasil mempertahankan tradisi untuk terus meraih medali emas setiap hari. Selain itu paa hari ini juga diraih dua perak dan dua perunggu.

Inilah daftar medali yang diraih hari ini:

• Emas: Christopher Rungkat/Aldila Sudjiadi (tenis).

Baca: Asian Games 2018: Christopher/Aldila Sumbang Emas Tenis

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

• Perak: I Gusti Bagus Saputra (sepeda BMX putra), Muhammad Sejahtera Dwi Putra (menembak nomor 10 meter running target campuran).

• Perunggu: Wiji Lestari (sepeda BMX putri), Ahmad Zigi Zaresta Yuda (karate kata perorangan putra).

Dengan tambahan 1 emas, 2 perak, dan 2 perunggu ini posisi Indonesia belum beranjak dari urutan kelima AG 2018 ini. Simak klasemen perolehan medalinya:

NoNegaraEmasPerakPerunggu
1
Cina
714929
2
Jepang
343143
3
Korea Selatan
242632
4
Iran
14119
5
Indonesia
101216
6
Korea Utara
956
Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Resmi Berpisah dengan Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Bakal Punya Tandem Baru Asal Amerika Serikat

17 hari lalu

Pasangan petenis ganda putri Aldila Sutjiadi / Miyu Kato di Indian Wells Paribas Open 2024. Dok. Tim Komunikasi Athletica Company
Resmi Berpisah dengan Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Bakal Punya Tandem Baru Asal Amerika Serikat

Perjalanan Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato ditutup dengan kekalahan di Charleston Open 2024.


Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Target Juara di Charleston Open 2024

17 hari lalu

Pasangan petenis ganda putri Aldila Sutjiadi / Miyu Kato di Indian Wells Paribas Open 2024. Dok. Tim Komunikasi Athletica Company
Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Target Juara di Charleston Open 2024

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi siap kembali berlaga di turnamen WTA 500 Charleston Open, South Carolina, Amerika Serikat.


Aldila Sutjiadi Kandas di Babak Kedua Tenis Miami Open 2024, Berharap Lebih Baik di Charleston Open

23 hari lalu

Aldila Sutjiadi. Instagram/@Dila11
Aldila Sutjiadi Kandas di Babak Kedua Tenis Miami Open 2024, Berharap Lebih Baik di Charleston Open

Aldila Sutjiadi membidik hasil lebih baik pada turnamen WTA 500 Charleston Open, setelah langkahnya di Miami Open 2024 terhenti di babak kedua.


Aldila Sutjiadi Ungkap Kunci Sukses Lolos ke Babak Kedua Indian Wells Paribas 2024

39 hari lalu

Pasangan petenis ganda putri Aldila Sutjiadi / Miyu Kato di Indian Wells Paribas Open 2024. Dok. Tim Komunikasi Athletica Company
Aldila Sutjiadi Ungkap Kunci Sukses Lolos ke Babak Kedua Indian Wells Paribas 2024

Aldila Sutjiadi / Miyu Kato melewati perlawanan sengit melawan Shuai Zhang / Anna Danilina di babak pertama Indian Wells Paribas Open 2024.


Aldila Sutjiadi Yakin Bisa Lewati Babak Pertama Indian Wells Paribas Open 2024

42 hari lalu

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi. (ANTARA/HO/Athletica Company)
Aldila Sutjiadi Yakin Bisa Lewati Babak Pertama Indian Wells Paribas Open 2024

Aldila Sutjiadi bersama pasangannya Miyu Kato akan turun di nomor ganda putri Indian Wells Paribas Open 2024 dan didampingi pelatih Carlos Alberto Drada.


Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Lolos ke Babak Kedua Turnamen Tenis WTA 1000 Dubai

59 hari lalu

Aldila Sutjiadi. Instagram/@Dila11
Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Lolos ke Babak Kedua Turnamen Tenis WTA 1000 Dubai

Aldila Sutjiadi bersama pasangannya, Miyu Kato dari Jepang, lolos ke babak kedua turnamen WTA 1000 Dubai.


Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Melaju ke Babak Kedua WTA 1000 Dubai Tennis Championships 2024

59 hari lalu

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi. (ANTARA/HO/Athletica Company)
Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Melaju ke Babak Kedua WTA 1000 Dubai Tennis Championships 2024

Aldila Sutjiadi, bersama pasangannya, Miyu Kato dari Jepang, melenggang ke babak kedua turnamen WTA 1000 Dubai Tennis Championships 2024.


Aldila Sutjiadi Berharap Presiden dan Wapres Terpilih Bantu dan Dukung Petenis-petenis Junior

15 Februari 2024

Aldila Sutjiadi. Instagram/@Dila11
Aldila Sutjiadi Berharap Presiden dan Wapres Terpilih Bantu dan Dukung Petenis-petenis Junior

Aldila Sutjiadi berharap presiden dan wakil presiden terpilih pada Pemilu 2024 memberikan perhatian dan dukungan terhadap regenerasi atlet Indonesia.


Kunci Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Berhasil Menang Comeback di Babak Pertama Qatar Open 2024

12 Februari 2024

Petenis Indonesia Aldila Sutjiadi saat berlaga di Thailand Open 2024. Kredit: @cocodubreuilphoto
Kunci Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Berhasil Menang Comeback di Babak Pertama Qatar Open 2024

Aldila Sutjiadi merasa permainannya dengan Miyu Kato semakin kompak dan solid usai lolos ke 16 besar Qatar Open 2024.


Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Lolos ke Babak Kedua Qatar Open 2024

12 Februari 2024

Aldila Sutjiadi. Instagram/@Dila11
Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Lolos ke Babak Kedua Qatar Open 2024

Petenis Indonesia Aldila Sutjiadi bangkit dari ketertinggalan untuk melewati babak pertama ganda putri WTA 1000 Qatar Total Energies Open.