Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Asian Games 2018: Ustad Banten Janjikan Umroh bagi Peraih Emas

Reporter

Editor

Yudono Yanuar

image-gnews
Lalu Mohammad Zohri (tengah) berjalan bersama rekan-rekannya setelah latihan tim estafet putra menjelang Asian Games di Jakarta, Jumat 27 Juli 2018. REUTERS/Beawiharta
Lalu Mohammad Zohri (tengah) berjalan bersama rekan-rekannya setelah latihan tim estafet putra menjelang Asian Games di Jakarta, Jumat 27 Juli 2018. REUTERS/Beawiharta
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Atlet Indonesia yang meraih medali emas Asian Games 2018 akan mendapatkan hadiah berangkat umroh pada Desember 2018, demikian disampaikan Ustadz Adi Hidayat ketika mengunjungi tim atletik Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Rabu, 8 Agustus 2018.

Baca juga: Cina Akan Kerahkan 20 Ribu Suporter di Asian Games 2018

"Saya datang bukan sebagai ustadz, tapi sebagai anak bangsa. Saya bersama anda semua, menghadirkan semangat untuk semua," kata Adi Hidayat kepada tim atletik Indonesia.

Pendakwah asal Pandeglang, Banten itu mengatakan hadiah berupa pemberangkatan umroh merupakan apresiasinya kepada semua atlet muslim Indonesia yang menyabet medali emas Asian Games ke-18.

"Jika atlet itu muslim, insya Allah kami akan menyertakan dalam program umroh, juga bersama Lalu Muhammad Zohri. Jika dia nonmuslim, kami akan memberikan hadiah senilai pemberangkatan umroh kepada atlet-atlet peraih medali emas," kata Adi Hidayat.

Adi mengatakan program umroh untuk atlet-atlet Indonesia peraih medali emas Asian Games 2018 itu akan berlangsung pada 24 Desember bersama 120 orang penghafal Alquran.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kami sudah menyiapkan bendera Merah-Putih dan akan kami kibarkan nanti di tempat-tempat spesial di Mekkah, Madinah, dan Jeddah," katanya.

Lalu Muhammad Zohri mengatakan hadiah ibadah umroh yang diperolehnya menjadi tambahan semangat baginya jelang Asian Games 2018.

Baca juga: Zohri Ungkap Fakta Mengejutkan Soal Insiden Bendera di Finlandia

"Hadiah yang saya peroleh bukan menjadi beban buat saya. Saya hanya dapat bersyukur atas rahmat yang diberikan Allah kepada saya," ujar Zohri.

Atlet asal Desa Pemenang Barat, Lombok, Nusa Tenggara Barat itu mengatakan hadiah untuknya dan tim atletik Indonesia menjadi motivasi untuk meraih prestasi dalam kejuaraan-kejuaraan internasional, termasuk Asian Games 2018 ini.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Daftar Haji Dulu Baru Umrah

4 hari lalu

Daftar Haji Dulu Baru Umrah

Haji merupakan salah satu rukun Islam yang hukumnya wajib ditunaikan oleh setiap muslim yang mampu.


Lebaran Selesai, Kapan Gaji ke-13 PNS Cair?

9 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati (tengah) berbincang dengan Menteri Dalam Negeri Muhammad Tito Karnavian (kiri) dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN RB) Abdullah Azwar Anas (kanan) sebelum konferensi pers terkait pemberian tunjangan hari raya (THR) dan gaji ke-13 untuk aparatur sipil negara (ASN) di Jakarta, Jumat 15 Maret 2024. Pemerintah menganggarkan  sebesar Rp48,7 triliun untuk pembayaran THR dan Rp50,8 triliun untuk gaji ke-13 ASN pada 2024 atau total tersebut naik Rp18 triliun dibandingkan anggaran pada 2023. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Lebaran Selesai, Kapan Gaji ke-13 PNS Cair?

Kapan gaji ke-13 PNS cair? Ini jadwalnya.


Kapolres Metro Tangerang Beri Hadiah Umroh Polisi yang Lumpuhkan Pencuri Modus Tukar Uang di Citra Raya

16 hari lalu

Kapolres Metro Tangerang  Komisaris besar Zain Dwi Nugroho merilis penangkapan kawanan begal sadis di Tangerang, Senin 25 Juli 2022. Dok.Polsek Neglasari
Kapolres Metro Tangerang Beri Hadiah Umroh Polisi yang Lumpuhkan Pencuri Modus Tukar Uang di Citra Raya

Tindakan anggota Banit Siepropam Polres Metro Tangerang Kota itu viral, setelah video dia mengagalkan pencurian uang viral di media sosial.


Pemberian THR Jadi Ciri Khas di Indonesia, Bagaimana dengan Negara Lain?

18 hari lalu

Ilustrasi pekerja menerima THR. Pexels
Pemberian THR Jadi Ciri Khas di Indonesia, Bagaimana dengan Negara Lain?

Pemberian THR juga terjadi di Malaysia, Yunani, dan Ameriksa Serikat. Bedanya, di dua negara yang terakhir diberikan menjelang Natal dan Paskah.


Warganet Mengeluh Susah Dapat Ojol, Ternyata Ini Alasannya

19 hari lalu

Pengemudi ojol Grab menjemput penumpang di Stasiun Cawang, Jakarta, Rabu, 20 Maret 2024. Grab Indonesia menyatakan tidak akan memberikan THR, tetapi akan memberikan insentif khusus hari raya Idulfitri 2024 kepada mitra ojol. TEMPO/Subekti.
Warganet Mengeluh Susah Dapat Ojol, Ternyata Ini Alasannya

Menjelang Lebaran 2024, warganet mengeluhkan sulit mendapatkan ojek online (ojol). Lantas, apa yang menyebabkan kesulitan mencari ojol?


4 Fakta Bandara Dhoho di Kediri yang Resmi Beroperasi 5 April Lalu

19 hari lalu

Petugas berjalan di kawasan Bandara Internasional Dhoho yang akan segera beroperasi di Kediri, Jawa Timur, Jumat 1 Desember 2023. Bandara Internasional Dhoho Kediri yang memiliki landasan pacu terpanjang se-Indonesia yaitu 3.300 meter tersebut akan segera beroperasi sehingga diharapkan dapat melayani jumlah penerbangan yang banyak untuk mendukung industri pariwisata dan perekonomian nasional. ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani
4 Fakta Bandara Dhoho di Kediri yang Resmi Beroperasi 5 April Lalu

Bandara Dhoho di Kediri resmi beroperasi pada 5 April 2024. Berikut sederet faktanya.


Pj Bupati Banyuasin Beri Bonus Atlet Porprov XIV Dan Pepaprov

19 hari lalu

Pj Bupati Banyuasin Beri Bonus Atlet Porprov XIV Dan Pepaprov

Total bonus yang diberikan sebesar Rp1.170.000.000.


Sudah Lolos dengan Wildcard, Mengapa Lalu Muhammad Zohri dan Odekta Elvina Naibaho Masih Ikuti Kualifikasi Olimpiade 2024?

24 hari lalu

Sprinter Indonesia Lalu Muhammad Zohri. (ANTARA/RAUF ADIPATI)
Sudah Lolos dengan Wildcard, Mengapa Lalu Muhammad Zohri dan Odekta Elvina Naibaho Masih Ikuti Kualifikasi Olimpiade 2024?

Lalu Muhammad Zohri dan Odekta Elvina Naibaho masih terus mengikuti kualifikasi Olimpiade 2024 meski sudah lolos dengan wildcard.


Daftar 9 Atlet Indonesia yang Sudah Lolos ke Olimpiade 2024 Paris

27 hari lalu

Lalu Muhammad Zohri. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Daftar 9 Atlet Indonesia yang Sudah Lolos ke Olimpiade 2024 Paris

Para atlet Indonesia masih terus berburu tiket ke Olimpiade 2024. Saat ini sudah ada sembilan atlet yang sudah lolos.


Terpopuler: Manajemen Garuda Indonesia Buka Suara soal Merger dengan InJourney, Perbandingan Hitungan Lama dan Baru Pajak THR 2024

27 hari lalu

Ilustrasi Garuda Indonesia. TEMPO/Tony Hartawa
Terpopuler: Manajemen Garuda Indonesia Buka Suara soal Merger dengan InJourney, Perbandingan Hitungan Lama dan Baru Pajak THR 2024

Direktur Layanan dan Niaga Garuda Indonesia, Ade Susardi, mengatakan rencana merger antara Garuda Indonesia dan InJourney bisa tahun ini asal....