Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Asian Para Games 2018: Tim Voli Duduk Putri Digagalkan Jepang

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Atlet bola voli duduk Indonesia berselebrasi saat bertanding melawan tim bola voli duduk Jepang dalam babak perebutan juara ketiga voli duduk putri Asian Para Games 2018 di Gelora Bung Karno, Jakarta, 11 Oktober 2018. Tim bola voli duduk Indonesia gagal menyumbangkan medali perunggu setelah kalah dari Jepang dengan skor 17-25, 25-19, 17-25, dan 11-25. TEMPO/M Taufan Rengganis
Atlet bola voli duduk Indonesia berselebrasi saat bertanding melawan tim bola voli duduk Jepang dalam babak perebutan juara ketiga voli duduk putri Asian Para Games 2018 di Gelora Bung Karno, Jakarta, 11 Oktober 2018. Tim bola voli duduk Indonesia gagal menyumbangkan medali perunggu setelah kalah dari Jepang dengan skor 17-25, 25-19, 17-25, dan 11-25. TEMPO/M Taufan Rengganis
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tim voli duduk putri Indonesia gagal meraih medali perunggu Asian Para Games 2018 setelah kalah oleh tim Jepang 3-1 pada pertandingan di Tennis Indoor, Komplek GBK, Jakarta, Kamis, 11 Oktober 2018.

Mereka sempat memimpin di set kedua, tetapi kembali dikalahkan pada set ketiga dan keempat. Pelatih tim voli putri, Taufik Ismail mengatakan hal ini terjadi akibat "Kepercayaan diri mereka tidak terlalu baik," kata dia.

Tim voli duduk putri, tertinggal 17-25 pada set pertama. Namun pada set kedua mental mereka kembali terpompa, dan berhasil menyamakan kedudukan menjadi 1-1. Tak bertahan lama, kepercayaan diri mereka seketika runtuh saat Jepang menggempur mereka pada set ketiga dan keempat.

Mentalitas, menurut Taufik berperan besar dalam hal ini. Menurutnya mental juara dari timnya belum tertempa. Meskipun mengaku waktu latihan sudah cukup panjang, satu tahun, namun menurutnya timnya kurang berpengalaman dalam kompetisi partai besar sekaliber Asian Para Games.

"Mungkin harus sering mengadakan event-event seperti ini, agar bisa membangun mental para atlet dan masyarakat Indonesia penyandang disabilitas lain yang memiliki bakat bisa bergabung," kata Taufik, ketika ditemui seusai pertandingan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Adapun ia mengatakan kelebihan tim Jepang dibanding Indonesia adalah kekompakan. Taufik menilai, Jepang dapat menjaga komunikasi antar rekan satu tim, meskipun dalam kondisi tertinggal. Meski begitu ia mengklaim teknik permainan tim Jepang dan Indonesia tidak jauh berbeda.

Untuk itu ia mengaku, selanjutnya akan memperkuat di bagian kekompakan tim. Taufik pun mengatakan akan menempa mental anak asuhnya, agar tidak hancur ketika musuh dalam posisi unggul.

"Skill masih setara lah sama Indonesia. Tapi kerjasama mereka itu beda sama kami, mereka teamworknya bagus."

FIKRI ARIGI

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Bandung BJB Tandamata 3-1, Duet Gia dan Shemanova Jadi Kunci

41 menit lalu

Pemain Jakarta Pertamina Enduro, Poli Shemanova dan Giovanna
Hasil Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Bandung BJB Tandamata 3-1, Duet Gia dan Shemanova Jadi Kunci

Tim bola voli putri Jakarta Pertamina Enduro menundukkan juara bertahan Bandung BJB Tandamata pada hari pertama Proliga 2024.


Hasil Proliga 2024: Jakarta BIN Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-1, Kenapa Megawati Hangestri Tak Bermain?

8 jam lalu

Jakarta BIN saat berlaga di Proliga 2024. (PBVSI/Proliga)
Hasil Proliga 2024: Jakarta BIN Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-1, Kenapa Megawati Hangestri Tak Bermain?

Tim bola voli putri Jakarta BIN memenangi laga pertamanya di Proliga 2024. Mereka mengalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-1 ketika Megawati tak bermain.


Jakarta LavAni Allo Bank Menang di Laga Pembuka Proliga 2024, Samsul Jais Lihat Masih Ada Miskomunikasi Antarpemain

9 jam lalu

Pevoli putra Jakarta Lavani Allo Bank Electric melakukan selebrasi usai mencetak poin saat pertandingan Proliga 2024 melawan Jakarta Garuda Jaya Rangga  di GOR Amongrogo, Yogyakarta, Kamis 25 April 2024. Jakarta Lavani Allo Bank Electric menang dengan skor 3-0 (25-16, 25-22, 25-20). ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah
Jakarta LavAni Allo Bank Menang di Laga Pembuka Proliga 2024, Samsul Jais Lihat Masih Ada Miskomunikasi Antarpemain

Juara bertahan Jakarta LavAni Allo Bank memetik kemenangan perdana pada laga pembuka PLN Mobile Proliga 2024. Simak evaluasi Samsul Jais.


Jakarta Lavani Allo Bank Kalahkan Jakarta Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2024, Suporternya Belum Puas

12 jam lalu

Jakarta Lavani Allo Bank. (PBVSI/Proliga)
Jakarta Lavani Allo Bank Kalahkan Jakarta Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2024, Suporternya Belum Puas

Tim bola voli putra Jakarta Lavani Allo Bank Electric berhasil mengawali kiprahnya di Proliga 2024 dengan baik dan mengalahkan Garuda Jaya 3-0.


Bola Voli Proliga 2024 Dimulai Kamis Hari Ini 25 April, Berapa Harga Tiketnya?

18 jam lalu

Proliga 2024.
Bola Voli Proliga 2024 Dimulai Kamis Hari Ini 25 April, Berapa Harga Tiketnya?

Kompetisi bola voli nasional, Proliga 2024, akan dimulai di GOR Amongrogo, Yogyakarta, Kamis, 25 April 2024. Berapa harga tiketnya?


Daftar Pemain Asing Proliga 2024: Sektor Putri Sudah Penuh Terisi Termasuk Oleh Giovanna Milana, Putra Sisakan 2 Slot

20 jam lalu

Giovanna Milana saat membela Red Sparks. Instagram
Daftar Pemain Asing Proliga 2024: Sektor Putri Sudah Penuh Terisi Termasuk Oleh Giovanna Milana, Putra Sisakan 2 Slot

Kompetisi bola voli nasional musim ini, Proliga 2024, akan berlangsung mulai Kamis, 25 April 2024. Simak daftar pemain asing yang akan berlaga.


Daftar Pemain Jakarta Elektrik PLN, 'Ratu' Bola Voli Putri yang Berusaha Bangun dari Tidur di Proliga 2024

1 hari lalu

Jakarta Elektrik PLN.
Daftar Pemain Jakarta Elektrik PLN, 'Ratu' Bola Voli Putri yang Berusaha Bangun dari Tidur di Proliga 2024

Klub bola voli putri Jakarta Elektrik PLN, yang dikapteni Yolla Yuliana, menatap Proliga 2024 dengan semangat kebangkitan.


Jadwal Lengkap Proliga 2024 dan Siaran Langsungnya

1 hari lalu

Proliga 2024.
Jadwal Lengkap Proliga 2024 dan Siaran Langsungnya

Kompetisi bola voli nasional musim ini, Proliga 2024, akan berlangsung mulai Kamis, 25 April 2024. Simak jadwal lengkap dan siaran langsungnya.


Arsela Nuari Purnama Dijuluki Arselatron Jelang Proliga 2024, Bisa Saingi Megatron?

1 hari lalu

Pemain Jakarta Popsivo Polwan, Arsela Nuari Purnama yang dijuluki Arselatron. ANTARA/Donny Aditra
Arsela Nuari Purnama Dijuluki Arselatron Jelang Proliga 2024, Bisa Saingi Megatron?

Pemain bola voli asal klub Jakarta Popsivo Polwan (JPP), Arsela Nuari Purnama, dijuluki Arselatron menjelang Proliga 2024.


Proliga 2024: Chamnan Dokmai Siap Kembalikan Kejayaan Jakarta Elektrik PLN

1 hari lalu

Proliga 2024.
Proliga 2024: Chamnan Dokmai Siap Kembalikan Kejayaan Jakarta Elektrik PLN

Pelatih tim bola voli putri Jakarta Elektrik PLN Chamnan Dokmai siap membawa tim asuhannya berjaya di kompetisi Proliga 2024.